GridFame.id- Berikut ini tahapan lengkap perpanjangan STNK 2021 beserta biaya yang dibebankan untuk pemilik kendaraan bermotor.
Syarat perpanjangan STNK atau persyaratan perpanjang STNK juga cukup mudah. Seseorang yang memiliki kendaraan bermotor wajib memperpanjang STNK.
Seperti yang diketahui bersama, Surat Tanda Nomor Kendaraan (STNK) wajib menjalani perpanjangan setiap tahun.
Jika tidak, pemilik kendaraan akan dikenakan denda bila tidak membayar pajak kendaraan atau pembayaran PKB.
Lantas apa saja syarat yang harus dilakukan untuk memperpanjang STNK?
Berikut beberapa dokumen yang harus dipersiapkan untuk memperpanjang STNK mobil dan motor
Source | : | kompas,NTMC Polri |
Penulis | : | Nabilah Hermawati |
Editor | : | Nindy Nurry Pangesti |
Komentar