GridFame.id - Bahaya pinjol ilegal yang mengintai masyarakat.
Masih banyak saja masyarakat yang nekat pinjol ke pinjol ilegal.
Padahal banyak resiko yang mengintai jika pinjam di pinjol ilegal.
Namun, sebetulnya banyak masyarakat terutama debitur yang terjebak secara tak sengaja ke pijol ilegal.
Apaalagi pinjol ilegal kini menggunakan banyak menggunakan berbagai modus untuk menggaet korbannya.
Modus-modus pinjol ilegal bisa anda baca disini 3 Modus Pinjaman Ilegal Menipu Nasabahnya yang Sering Tak Disadari
Apa sih resiko pinjam di pinjol ilegal?
Salah satunya adalah kemungkinan mereka bisa menyadap isi HP anda.
Mulai dari kontak HP hingga menyadap isi galeri HP anda.
Nantinya mereka mengedit foto anda dan kemudian disebar ke kontak anda.
Hal tersebut juga diakui oleh salah satu pegawai debt collector pinjol
Baca Juga: Sampai Kapan Debt Collector Pinjol Ilegal Datang? Ingat, Ternyata DC Punya Batas Waktu Tagih Hutang
Penulis | : | Ayudya Winessa |
Editor | : | Ayudya Winessa |
Komentar