Bahkan, beberapa debitur tidak mendapatkan penagihan sama sekali.
Namun, ini bukan berarti mereka membebaskan utang Anda.
Biasanya, DC pinjol punya target lain yang lebih besar jumlah utangnya.
Tak sedikit debitur yang kaget didatangi DC pinjol tiba-tiba setelah lama tidak ada penagihan.
Ini biasanya dilakukan jika debitur tidak berinisiatif menyelesaikan utangnya.
Untuk itu, bagi yang tidak lagi mendapat penagihan dari DC, jangan senang dulu karena mereka tidak akan meloloskan debitur begitu saja.
Semoga informasinya bermanfaat!
Penulis | : | Hani Arifah |
Editor | : | Hani Arifah |
Komentar