Find Us On Social Media :

Sering Ngantuk Setelah Makan Siang? Wah, Harus Waspada Jangan-Jangan Anda Alami Gangguan Kesehatan Ini!

Mengantuk setelah makan siang

2. Pengaruh hormon

Selain mengubah makanan jadi energi, proses pencernaan dan makanan itu sendiri akan memicu respons di dalam tubuh.

Salah satunya adalah termasuk dengan melepaskan hormon.

Dua di antara hormon tersebut, yaitu serotonin dan melatonin yang dapat menimbulkan rasa ngantuk setelah makan.

Selain itu, pada dasarnya tubuh tetap memerlukan energi untuk menjalankan fungsinya, termasuk untuk mencerna makanan.

Baca Juga: Setelah Isu Ditinggal Selingkuhan Pasca Melahirkan, Sule Kini Bawa Berita Buruk Soal Kehidupan Lina!

3. Kurang olahraga

Berdasarkan penelitian, malas berolahraga bisa membuat tubuh jadi mudah lelah.

Hal ini juga merupakan salah satu pemicu rasa ngantuk setelah makan.

Soalnya olahraga secara teratur bisa meningkatkan kekuatan dan daya tahan tubuh.

Sistem kardiovaskular pun berjalan lebih efisien.

Kita bisa mulai olahraga ringan dengan teratur agar mampu melakukan beragam aktivitas dengan semangat.