GridFame.id- Pada pandemi Covid-19 seperti sekarang ini, pemerintah Indonesia menetapkan untuk membuat aplikasi PeduliLindungi,
Seperti diketahui bersama, aplikasi PeduliLindungi saat ini adalah syarat bahkan kewajiban jika masyarakat ingin mengakses fasilitas-fasilitas umum.
Hanya dengan menunjukkan atau lewat fitur pindai QR Code maka akan ditampilkan data vaksinasi Anda.
Namun ternyata, masih ada masyarakat yang belum mempunyai smartphone untuk mengakses aplikasi tersebut.
Atas tanggapan masyarakat terkait pihak-pihak yang tidak mempunyai smartphone untuk akses aplikasi PeduliLindungi, maka pemerintah Indonesia memberikan toleransi.
Baca Juga: Masih Banyak yang Bingung! Ternyata Begini Cara Dapatkan QR Code PeduliLindungi bagi Pelaku Usaha