Find Us On Social Media :

Satu Indonesia Kena Tipu! Bukannya Bikin Gemuk, Minum Susu Sebelum Tidur justru Datangkan Manfaat Besar Ini untuk Tubuh

susu

GridFame.id - Hampir setiap orang pernah minum susu.

Terlebih, ketika masih dalam masa pertumbuhan.

Susu merupakan salah satu minuman yang mengandung banyak sekali nutrisi untuk tubuh.

Di antaranya adalah kalsium, natrium, protein, vitamin (A, K, dan B12) yang melimpah, lemak, asam amino, serat, dan anti-oksidan.

Nutrisi-nutrisi di atas sangat baik untuk kesehatan tubuh.

Namun, orang-orang dewasa kini justru menghindari susu karena disebut-sebut bisa menyebabkan kegemukan.

Apalagi ketika susu tersebut dikonsumsi sebelum tidur.

Baca Juga: Wow Bikin Takjub! Minum Air Kelapa Saat Haid, Wanita Ini Syok Saat Tubuhnya Merasakan Sederet Manfaat Ini