Find Us On Social Media :

Padahal Sudah Makan Tetapi Masih Terasa Lapar, Hati-hati Pertanda Anda Terkena Penyakit Mematikan Jangan Disepelekan!

lapar

Asupan makanan kurang tepat

Pertama, bisa jadi kita tetap lapar walaupun sudah makan, karena asupan makanan kita kurang tepat.

Enggak hanya kebutuhan karbohidrat dan protein, kebutuhan serat juga penting kita perhatikan.

Terpenuhinya kebutuhan serat membantu kita merasa kenyang lebih lama.

Dehidrasi

Selanjutnya, kurang minum air putih juga bikin kita selalu merasa lapar setelah makan, lho!

Ini terjadi karena tubuh enggak terhidrasi secara maksimal.

Menurut para ahli, kekurangan air membuat kita merasa kebingungan membedakan antara haus dan kelaparan. 

"Untuk memastikan tetap terhidrasi dengan baik, kamu harus minum sekitar setengah dari berat badanmu dalam ons setiap hari," saran Ditkoff.

Baca Juga: Bikin Waspada, Ini Dia 20 Ramalan Jayabaya Untuk Tahun 2022: Kawan Jadi Lawan, Banyak Orang Lapar dan Telanjang!