Find Us On Social Media :

Padahal Sudah Makan Tetapi Masih Terasa Lapar, Hati-hati Pertanda Anda Terkena Penyakit Mematikan Jangan Disepelekan!

lapar

Hanya lapar emosional

Ketika sudah makan penuh sepanjang hari tapi masih lapar, bisa jadi kita hanya lapar secara emosional nih.

Yup! rasa lapar dan keinginan untuk terus makan bisa jadi adalah pelampiasan karena kita stres atau karena kita bosan. 

Menurut Ditkoff, kadang-kadang kelaparan emosional dapat dikacaukan dengan kelaparan fisik.

Terlalu banyak gula

Berdasarkan sebuah studi, mengonsumsi terlalu banyak makanan manis ternyata dapat membuang keseimbangan hormon dalam usus, lho.

Glukosa menyebabkan kita makan dalam jumlah berlebih di mana dengan sendirinya memperlambat produksi leptin (hormon yang menekan nafsu makan).

Serta memungkinkan ghrelin (hormon yang memberi tahu otak bahwa kita lapar) menipu kita untuk berpikir untuk makan lebih banyak. 

Sehingga nantinya tubuh kita dapat terkena penyakit diabetes akibat terlalu banyaknya gula yang menumpuk.

Baca Juga: Ternyata Ini Penyebab Kita Gampang Lapar, Ikuti Trik Ini Biar Diet Jadi Lancar!

Artikel ini telah tayang di Cewekbanget.grid.id dengan judul 6 Hal yang Jadi Penyebab Tetap Lapar Padahal Sudah Makan. Salah Satunya karena Dehidrasi!