GridFame.id- Berikut ini rincian besaran gaji plus tunjangan TNI AD per bulannya dari Tamtama hingga Jenderal.
Selain menjadiPegawai Negeri Sipil (PNS) menjadi prajurit TNI juga merupakan salah satu idaman rakyat Indonesia.
Untuk menjadi personel TNI AD Anda harus melalui beberapa tahapan sebelum akhirnya dinyatakan lolos seleksi.
Salah satu daya Tarik menjadi TNI AD yakni mengenai gaji dan pendapatan yang didapatkan tiap bulannya oleh prajurit TNI.
Kali ini yang akan kita bahas mengenai pendapatan para prajurit TNI AD yang didapatkan setiap bulannya.
Diketahui, selain mendapat gaji per bulan prajurit TNI juga mendapatkan sejumlah tunjangan yang disesuaikan dengan pangkat dan wiayah tugasnya.
Selain gaji tetap dan tunjangan yang dijamin Negara pengabdian dan prestise di tengah masyarakat sebagai anggota TNI membuat profesi selalu ramai diminati.
Lantas berapa kira-kira gaji dan tunjangan TNI AD?
Simak ulasan berikut ini.
Baca Juga: Jarang Diketahui Ini 6 Tunjangan yang Diterima PNS di Luar Gaji Pokok per Bulannya
Golongan I (gaji Tamtama TNI AD)