Jam kedelapan dibayar tiga kali upah sejam;
Jam kesembilab, kesepuluh dan kesebelas dibayar empat kali upah sejam;
Waktu kerja 5 hari kerja dan 40 jam seminggu
Jam pertama sampai dengan jam kedelapan dibayar dua kali upah sejam;
Jam kesembilan dibayar tiga kali upah sejam;
Jam kesepuluh, kesebelas dan kedua belas dibayar empat kali upah sejam;
Sebagai contoh seorang karyawan yang watu kerjanya 6 haru 40 jam dalam semingg bekerja lembur selama 7 jam sedangka upahnya peer bulan Rp4 juta, maka:
Hitungan upah per jam
Pertama cari dulu jam kerja dalam setahun yakni 40 jam kerja dalam seminggi x52 minggu = 2.080 jam.
Kemudian jam kerja sebulan 20.80:12 bulan = 173. Maka upah per jam adalah gaji per bulan dibagi jam kerja sebulan yakni Rp4 juta:173 = Rp23.121,387
Upah kerja lembur untuk pekerja dengan waktu 6 hari kerja 40 jam seminggu adalah 2 kali upah sejam untuk 7 jam pertama.
Karena kerja lembur dilakukan selama 7 jam, maka upah lembur yang berhak diperoleh pekerja adalah 7x2x Rp23.121,387 = Rp323.699,418
Baca Juga: Operasional JNE, Pos Indonesia hingga J&T Selama Libur Lebaran 2022